Gubernur Olly Dondokambey Lantik 15 Pejabat Eselon III

Gubernur Sulut Olly Dondokambey mengambil sumpah janji terhadap 15 pejabat eselon III, Rabu (10/10/2024).

Manado, VivaSulut.com – Penyegaran kembali terjadi di lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Pemprov Sulut).

Bertempat di ruang CJ Rantung Kantor Gubernur Sulut, Kamis (10/10/2024), Gubernur Sulawesi Utara, Olly Dondokambey melakukan pelantikan dan pengambilan sumpah janji kepada 15 pejabat eselon III yaitu administrator di lingkungan Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara.

Bacaan Lainnya

Dalam arahannya, Gubernur Olly mengucapkan selamat kepada pejabat yang baru dilantik.

“Semoga amanah ini dapat dilaksanakan penuh tanggung jawab,” ungkap Gubernur Olly Dondokambey.

Menurut Gubernur, pelantikan ini merupakan bagian dari dinamika organisasi ada promosi dan mutasi.

“Saya ingin menegaskan jabatan bukan hak, tapi amanah yang harus dijalankan dengan penuh tanggung jawab supaya bisa berkontribusi untuk daerah tercinta,” katanya.

Gubernur juga menegaskan, semenjak menjabat selalu diawasi dan dijaga. Supaya semua berjalan semua sesuai aturan.

“Kita jaga apa yang kita cita citakan dan apa yang kita kerjakan selama ini. Bahwa ODSK menjalan pemerintahan sesuai harapan masyarakat sehingga bermanfaat untuk masyarakat. Mudahan ini berjalan lancar dan kesinambungan ini harus jaga terus,” pungkasnya.

Dalam kegiatan ini, Gubernur juga menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Sulut kepada Johnny Suak.

Ke-15 pejabat administrator yang dilantik di antaranya Christian Iroth sebagai Kepala Bagian Materi dan Komunikasi Pimpinan Biro Administrasi Pimpinan Setdaprov Sulut dan Hendra Tambajong dipercaya sebagai Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik Dinas Kominfo Sulut.

(***/Finda Muhtar)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

70 Komentar

  1. The next time I read a blog, I hope that it doesnt disappoint me as much as this one. I mean, I know it was my choice to read, but I actually thought youd have something interesting to say. All I hear is a bunch of whining about something that you could fix if you werent too busy looking for attention.

  2. Usually I do not learn post on blogs, however I would like to say that this write-up very forced me to try anddo so! Your writing taste has been amazed me. Thank you,very great article.

  3. Good way of explaining, and fastidious post to get data concerning my presentation topic, which i am going to present in university.

  4. It’s actually a cool and helpful piece of info. I’m satisfiedthat you shared this helpful information with us.Please stay us up to date like this. Thanks for sharing.

  5. An intriguing discussion is worth comment. I think that you ought to publish more on this issue, it may not be a taboo subject but typically folks don’t talk about these topics. To the next! Many thanks!!

  6. I’m still learning from you, as I’m making my way to the top as well. I certainly love reading everything that is posted on your blog.Keep the information coming. I liked it!

  7. I do not even know how I ended up right here,however I assumed this post was once great. I don’trecognize who you’re but definitely you’re going to a famousblogger in the event you are not already.Cheers!

  8. Hi there! I’m at work browsing your blog from my new apple iphone!Just wanted to say I love reading your blog and lookforward to all your posts! Keep up the superb work!

  9. Excellent post. I was checking continuously this blog andI’m impressed! Extremely useful info specificallythe last part 🙂 I care for such information much. I was seeking this particularinfo for a very long time. Thank you and good luck.